Buku
Pancasila Sebagai Ideologi : Dalam Berbagai Bidang Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Buku ini membahas paham integralistik : bukan liberaslisme dan bukan komunikasi, pancasila sebagai ideologi ditinjau dari segi pandangan hidup bersama, pancasila cita hukum dalam kehidupan hukum bangsa Indonesia, pancasila sebagai ideologi dalam kehidupan budaya, pancasila sebagai ideologi dalam kaitannya dengan kehidupan beragama dan berkepercayaan terhadap tuhan yang maha esa, pancasila sebagai ideologi dalam kehidupan sosial, pancasila sebagai ideologi dalam, kehidupan politik.
UML-B.2022.56043 | 320. 5 PAN p | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain