Buku
Pengantar Administrasi Pembangunan
Buku ini membahas ruang lingkup administrasi pembangunan, administrasi bagi pembangunan nasional, aspek-aspek yang saling mempengaruhi administrasi pembangunan, organisasi bagi pembangunan, fungsi administrator, administrasi kepegawaian, administrasi biaya pembangunan, institusi otonomi dan perusahaan negara, perencanaan dan koordinasi peleksanaan dalam pembangunan, pengawasan dan partisipasi, penyempurnaan administrasi pembangunan di Indonesia.
UML-B.2022.56358 | 338. 9 COK p | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain