Buku
Perancangan Irigasi Tetes Untuk Tanaman Hortikultura
Buku ini menjelaskan mengenai perhitungan kebutuhan air pada lahan pertanian. Semakin tinggi tingkat kehematan penggunaan air irigasi akan semakin luas lahan dan tanaman yang dibudidayakan. Hal ini akan berdampak baik pada peningkatan ketahanan pangan, dalam arti produksi hasil panen lebih meningkat dibandingkan bila menggunakan irigasi konvensional yang umumnya memanfaatkan gaya gravitasi bumi dalam menyuplai air irigasinya.
UML-B.2024.115 | 631.587 TRI p | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain