Buku
Perbandingan Strategi Pemasaran Sayuran Sawi Hidroponik dan Konvensional Di Kota Luwuk
Perbandingan Strategi Pemasaran Savuran Saw Hidroponik dan Konvensional di Kota Luwuk". Dibawah bimbingan, Pembimbing utama Dr. Nurhidayah Layoo, SP.MM dan Pembimbing II Ratmi Rosilawati, SP.MP. Tujuan Penelitian adalah untuk mengetahui strategi pemasaran yang meliputi produk, harga, promosi dan distribusi sayuran sawi Hidroponik di Kota Luwuk dan untuk mengetahui strategi pemasaran yang meliputi produk, harga, promosi dan distribusi sayuran Konvensional di Kota Luwuk. Lokasi penelitian in di Andri Farm Hidroponik di Kelurahan Hanga Hanga Permai Kecamatan Luwuk Selatan dan usaha milik Bapak katiman di Keles Desa Lumpokyo Kecamatan luwuk, waktu penelitian mulai bulan Mei-Juli 2022. Metode penarikan sampel dilakukan dengan cara sampling jenuh. Penelitian ini menggunakan pendekatan analisis kualitatif deskriptif dan analisis SWOT yang digunakan untuk menentukan strategi yang tepat. Hasil dari penelitian in menunjukan bahwa : Pertama, penerapan strategi pemasaran sayuran sawi hidroponik berada pada kuadran 1(SO), strategi yang digunakan yaitu,l) Mengutamakan kualitas produk bebas pestisida kimia dengan melihat pelanggan menengah keatas sebagai target utama penjualan,2) Meningkatkan penjualan dengan memantaatkan perkembangan teknologi yang sudah maju,3 ) Memaksimalkan keahlian pasca panen dengan melihat saluran distribusi yang sudah cukup luas. Kedua, penerapan strategi pemasaran sayuran sawi konvensional berada pada kuadran 1(SO), strategi yang digunakan yaitu, 1) Meningkatkan hasil produksi dengan menambah luas lahan demi memenuhi permintaan pasar yang terus meningkat dengan hanyaknya perinat,?) Mempertahankan kualitas sayuran demi menjaga kepercayaan pelanggan,3) Harus selalu menggunakan benih yang berkualitas demi hasil yang bagus dengan pemanfaatan iklim pada sat musim penghujan
| UML-S.2022.0136 | SKR-2022 REF p | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain