Buku
Keanekaragaman Jenis Ikan Hasil Tangkapan Nelayan Desa Toropot Kabupaten Banggai Laut dan Pemanfaatannya Sebagai Media Pembelajaran Materi Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Jenis Ikan Hasil Tangkapan Nelayan Desa Toropot Kabupaten Banggai Laut dan Pemanfaatannya Sebagai Media Pembelajaran Materi Keanekaragaman Hayati. Pembimbinng : (I) Abd. Muin Kent, (I) Moh. Fahri Haruna. Penelitian in bertujuan untuk mendeskripsikan jenis-jenis ikan hasil tangkapan nelayan yang berada di Desa Toropot Kabupaten Banggai Laut, serta menjadikan jenis-jenis ikan hasil tangkapan nelayan sebagai media pembelajaran dalam bentuk buku saku. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan tahap pengambilan data menggunakan survei lapangan dengan 5 titik pengambilan sampel. Analisis data yang digunakan ialah analisis jenis ikan dan analisis media pembelajaran menggunakan skala likert. Hasil penelitian ditemukan 108 spesies dengan 33 family. Penelitian in menghasilkan buku saku sebagai media pembelajaran. Penilaian buku saku oleh validator isi 90%, validator media 88,57%, validator desain 92%. Penilaian 61 siswa MA Benggawi Toropot memperoleh nilai 84,02%. total skor penilaian, dapat disimpulkan bahwa buku saku sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran.
| UML-S.2024.0129 | SKR-2024 REF k | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain