Buku
Creating HaHaHa
Buku ini memberi sejuta inspirasi agar training maupun ceramah Anda menarik, segat, menyenangkan, mudah dingat, dan menggugah melalui humor yang sesuai konteks dan mudah dipraktikkan. Seserius apa pun Anda, seserius apa pun materi yang akan Anda sampaikan, training maupun ceramah Anda bisa menjadi menarik, fun, dan menyenangkan. Jika Anda adalah trainer, pembicara, pimpinan, penceramah, dosen atau guru, presenter, sales, dan orang-orang yang sering berbicara di hadapan banyak orang, buku ini akan membantu Anda untuk membuat apa yang Anda sampaikan menjadi menarik dan berkesan.
| UML-B.2025.031 | CRE h | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain