Buku
Studi Kelayakan Pengembangan Usaha Minyak Kelapa ( Minyak Kampung ) Kecamatan Bokan Kepulauan
Pengembangan Usaha Minyak Kelapa (Minyak Kampung) Kecamatan Bokan Kepulauan Kabupaten Banggai Laut Pembimbing I Dr. Ir. Moh. Gifari Sono, ST., MM., Pembimbing II Chaerul Fahmi Yusuf ST.,MM., IPM., ASEAN Eng. Kelapa merupakan salah satu produk perkebunan unggulan di Kabupaten Banggai Laut, dibuktikan dengan terdapatnya tanaman kelapa di seluruh wilayah kecamatan yang ada di Kabupaten Banggai Laut Menurut Dinas Pertanian dan Pagan Kabupaten Banggai Laut (2018) Luas tanaman 9.234 Ha, Luas Tanaman Produksi 315.535 kg/ Ha. Produksi Kelapa 7.393.721 Ton. Kecamatan di Banggai Laut dengan jumlah tanaman kelapa terbanyak yaitu di Kecamatan Bokan Kepulauan. Penelitian in dimaksudkan untuk mengkaji kelayakan pendiri sentra industri minyak kelapa "Minyak Kampung" di Kecamatan Bokan Kepulauan Kabupaten Banggai Laut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa kelayakan usaha pembuatan minyak kelapa "Minyak Kampung'. Penelitian in dilakukan di Kecamatan Bokan Kepulauan Kabupaten Banggai Laut. Metode penelitian adalah penelitian kualitatif dan menggunakan kelayakan finansial dan non finansial sebagai alt analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rencana pendirian sentra minyak kelapa "Minyak Kampung" di Kecamatan Bokan Kepulauan, Kabupaten Banggai Laut, Sulawesi Tengah dapat dijalankan karena seluruh aspek yang dianalisis dalam studi ini menunjukkan nilai yang layak.
| UML-S.2022.0253 | SKR-2019 REF s | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain