Buku
Perancangan Fasilitas
Buku ini menjelaskan tentang contoh penerapan dari model matematika yang digunakan dalam buku ini. kelebihan yang lainnya adalah pembahasan yang sangat rinci berkaitan dengan model-model dasar dari tata letak fasilitas dan penjelasan berbagai alogaritma meta-heuristik yang sudah dikenal lama, yakni alogaritma genetika, modifield penalty, tabu search, dan simulated annealing. selain itu dibahas pula metode perancangan dengan teknik optimasi yang mampu menghasilkan nilai optimal global, yakni alogaritma branch and bound dan dekomposisi bender
UML-B.2022.01666 | 511.8 RIS p | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Luwuk | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain